Membuat UMKM Go Online dengan Toko Online

Usaha Mikro, Kecil, Menengah atau disingkat menjadi UMKM saat ini sudah banyak tumbuh di Indonesia. Kebanyak dari mereka adalah bergerak di marketing secara tradisional untuk promosi. Namun sekarang era marketing tradisional sudah tidak terlalu berpengaruh besar untuk menarik perhatian dan menark pembeli untuk melakukan aktivitas transaksi. Era marketing tradisional sudah bergerak ke online dimana semua serba digital online.

Tidak bisa dipungkiri lagi UMKM harus beralih ke Online, ada banyak media promosi online yang bisa dijalankan misalkan seperti dibawah ini:

  1. Email
  2. Whatsapp
  3. Website
  4. Iklan
  5. Sosial Media

Pada artikel ini tidak akan membahas satu persatu dari daftar diatas namun hanya beberapa saja yaitu webite. Para pelaku UMKM wajib memiliki website kalau pun tidak bisa menggunakan marketplace seperti tokopedia, lazada, bukalapak, dan shopee untuk bisa melakukan promosinya di website tersebut. Namun jika memiliki website sendiri maka akan lebih mudah untuk mengatur dalam strategi marketing online lainnya misalkan untuk menjalan campaign iklan di Facebook Ads dan Google Ads.

Segeralah membuat website toko online karena sudah saatnya UMKM go online. Ini selaras dengan komitmen pemerintah Indonesia untuk mengonlinekan UMKM dengan target 8 juta di tahun 2020. Karena itulah UMKM wajib untuk beralih ke online supaya tidak ketinggalan dengan pesaing tentunya yang sudah online terlebih dahulu. Toko online sendiri bisa dibuat baik itu dengan membeli template toko, menyewa jasa website toko online, atau membuat script sendiri jika bisa atau mampu.

Banyak dari pelaku UMKM yang mengeluhkan tentang biaya membuat website yang mahal. Tidak juga, contohnya jika ingin membeli template toko online bisa membeli di Lapakologis.com. Disana mereka menawarkan jasa buat toko online dengan blogspot dengan harga mulai dari 20 ribu. Tidak perlu biaya lainnya untuk kedepannya juga gratis update. Ada juga tempat lainnya yang bisa dijadikan pembuatan website toko online seperti disini, namun jika memilih biaya pembuatan dan juga fitur yang lengkap Lapakologis.com merupakan jawaban yang paling tepat untuk bisa mewujudkan cita-cita UMKM go online.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *